Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Fluktuasi Harga l BI Prediksikan Terjadi Deflasi 0,04 Persen pada September 2019

Tren Deflasi Bakal Berlanjut

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Direktur Departemen Kebijakan Ekonomi dan Moneter Bank Indonesia (BI) Reza Anglingkusumo menilai rendahnya angka inflasi masih mencerminkan kondisi perekonomian yang baik. "Tidak, daya beli itu tidak rendah ya. Sebab, kalau dikatakan daya beli itu rendah, seharusnya harga-harga turun karena tidak ada yang beli. Tapi ini kan inflasi yang artinya masih ada kenaikan harga yang artinya masih ada supply and demand," kata Reza dalam diskusi di Gedung BI, Jakarta, beberapa waktu lalu

Kepala Pusat Kebijakan Ekonomi Makro Kementerian Keuangan, Adriyanto mengatakan rendahnya angka inflasi bukan cerminan dari daya beli. "Kalau daya beli ini bukan isu ya, karena masyarakat masih ada belanja," ujarnya.

mad/Ant/E-10


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail, Antara

Komentar

Komentar
()

Top