Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Tiongkok Tanggapi Kebijakan Antipandemi Jepang

Foto : ANTARA/Xinhua/Yang Qing

Tenaga kesehatan melayani sejumlah pasien di sebuah klinik demam di Rumah Sakit Shengjing Universitas Kedokteran Tiongkok di Shenyang, Provinsi Liaoning, Tiongkok timur laut, Kamis (15 /12/2022).

A   A   A   Pengaturan Font

Bahkan kebijakan antipandemi Tiongkok itu telah memberikan kontribusi secara signifikan terhadap dunia global dalam memerangi pandemi dan menciptakan pemulihan ekonomi dunia.

Pernyataan Wang dalam pengarahan pers tersebut sebagai bentuk tanggapan atas kebijakan Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida yang mewajibkan para pelaku perjalanan internasional dari Tiongkok untuk menunjukkan hasil tes negatif PCR yang berlaku mulai 30 Desember 2022.

Jika hasilnya positif, maka mereka akan diwajibkan melakukan karantina selama tujuh hari.

Dalam kesempatan tersebut, Wang juga mengumumkan bahwa Tiongkok akan membebaskan pelaku perjalanan internasional yang tiba di negaranya dari kewajiban karantina mulai 8 Januari 2023.

Kebijakan baru tersebut merupakan tindak panjut dari pelonggaran protokol kesehatan antipandemi Covid-19 yang dikeluarkan pada 7 Desember 2022.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top