Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Ramadan 2023 mendorong pertumbuhan konsumsi makanan dan minuman, meskipun tak terlalu signifikan.

Tingkatkan Level Kewaspadaan

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Dalam kesempatan lain, Pengamat Ekonomi Universitas Diponegoro (Undip) Semarang, Esther Sri Astuti, mengatakan kasus Covid meningkat tajam terbaru kasusnya tertinggi dalam 10 bulan terakhir. Puncaknya Lebaran karena orang yang sudah divaksin dan belum divaksin kumpul jadi satu. Orang yang sakit tidak mau tes, mereka anggap flu biasa.

"Karena itu, mitigasi risiko perlu dilakukan dengan men-supply obat-obatan dan multivitamin mencukupi lalu sarana prasarana kesehatan ditingkatkan," ujarnya.

Ketiga, akses kesehatan dipermudah agar masyarakat yang sakit bisa berobat lebih mudah ke dokter atau puskesmas dengan asuransi kesehatan (tidak bayar).

Keempat, budget pemerintah harus dialokasikan untuk pencegahan dan penanganan Covid. "Dampaknya terhadap ekonomi meskipun tidak seperti virus Delta maka harus diantisipasi sebelum booming seperti virus Delta kemarin," tegas Esther.


Redaktur : andes
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top