Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Tim Kesehatan Indonesia Siapkan Pelayanan Medis Korban Gempa Turki di Hatay

Foto : antarafoto

Tim Kesehatan RI di Turki.

A   A   A   Pengaturan Font

Sementara itu, tim BNPB mendukung dalam manajemen sumber daya penyiapan di bawah pusat komando untuk seluruh sumber daya manusia yang digerakkan di Turki.

"Dukungan ini seperti memfasilitasi transportasi udara untuk logistik, transportasi darat untuk penerjunan personel," tambah Bambang.

Bambang juga menambahkan tim BNPB membantu koordinasi dengan pihak otoritas setempat dan mendukung kebijakan penanganan antara kedutaan dan AFAD maupun pemerintah daerah Hattay.

Tim Darurat Medis (EMT) tiba di Bandar Udara Adana Sakirpasa pada Senin malam (13/2) pukul 22.00 waktu setempat. Dubes RI Lalu Muhammad Iqbal bersama Atase Pertahanan KBRI dan Ketua Tim Kemanusiaan menyambut rombongan EMT di bandara tersebut.

Saat berada di ruang kedatangan, perwakilan Kementerian Luar Negeri Turki menyampaikan selamat datang dan terima kasih atas bantuan Pemerintah Indonesia kepada masyarakat Turki.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top