Kawal Pemilu Nasional Mondial Polkam Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Otomotif Rona Telko Properti The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis Liputan Khusus
Penanganan Pandemi - Vaksin Pelajar di Kabupaten Tangerang Capai 77 Persen

Tes Cepat 200 Siswa Negatif Covid-19

Foto : ANTARA

Wali Kota Tangerang, Arief R Wismansyah

A   A   A   Pengaturan Font

Sepekan kemudian yakni tanggal 20 September 2021, sebanyak 60 SMP menggelar PTM dengan protokol kesehatan yang ketat dan masuk dalam kelompok tahap kedua, lalu pada tanggal 27 September 2021 ada 48 SMP yang menggelar PTM dan masuk dalam tahap ketiga.

Capaian Vaksinasi

Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan (Kadindik) Kabupaten Tangerang Syaifullah menyebutkan bahwa capaian vaksinasi Covid-19 bagi pelajar di tingkat sekolah menengah pertama (SMP) di wilayah setempat sudah mencapai 77 persen dari total sebanyak 96.313 siswa di 225 sekolah.

"Untuk saat ini sebanyak 75.101 siswa SMP sudah disuntik vaksin atau persentasenya sekitar 77.98 persen dari total jumlah siswa sebanyak 96.313 orang," ujar Syaifullah saat dikonfirmasi di Tangerang, Banten, Selasa.


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top