Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pilkada Tangerang

Tangerang Perlu Efektifkan Insentif untuk Investor

Foto : ANTARA/Azmi

Pasangan calon bupati dan wakil bupati Kabupaten Tangerang nomor urut 3 Zulkarnain-Lerru.

A   A   A   Pengaturan Font

Debat perdana mengangkat tema "Optimalisasi Pelayanan Publik untuk Kesejahteraan Masyarakat dalam Memajukan Kabupaten Tangerang." KPU juga secara resmi telah menetapkan tiga pasangan calon bupati dan wakil bupati. Mereka adalah Mad Romli-Irvansyah nomor urut 1, Moch Maesyal Rasyid-Intan Nurul Hikmah 2, dan Zulkarnain-Lerru 3.

Bangun Infrastruktur

Sementara itu, paslon nomor urut 2 Moch Maesyal Rasyid-Intan Nurul Hikmah akan membangun infrastruktur internet (WiFi) tingkat desa. Ini diharapkan menjadi solusi meningkatkan pelayanan publik era digitalisasi.

"Nanti tingkat desa akan di pasang WiFi agar masyarakat gampang mengakses pelayanan publik melalui sistem digitalisasi," ucap Cawabup Kabupaten Tangerang Intan dalam sesi debat perdana Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), Sabtu (19/10) malam.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Aloysius Widiyatmaka

Komentar

Komentar
()

Top