Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Forum Ekonomi Dunia

Sekjen PBB: Dunia Kalah Atasi Perubahan Iklim

Foto : AFP/Fabrice COFFRINI

Antonio Guterres

A   A   A   Pengaturan Font

Survei WEF

Sebuah survei WEF yang dilakukan sebelum pertemuan di Davos menemukan bahwa isu perubahan iklim telah jadi fokus utama dari partisipan forum di seluruh dunia, dengan menekankan bahwa perubahan iklim ini telah menyebabkan peningkatan frekuensi terjadinya cuaca ekstrem.

Isu perubahan iklim juga disuarakan oleh seorang remaja perempuan bernama Greta Thunberg, 16 tahun, asal Swedia, yang sengaja diundang dalam forum di Davos ini untuk menyampaikan pendapat dari generasi muda terkait isu perubahan iklim.

Saat dilaksanakan KTT Perubahan Iklim di Katowice, pidato Greta yang amat lantang di pertemuan di Polandia itu telah menginspirasi anak-anak sekolah di seluruh dunia untuk melakukan aksi protes.

"Perusahaan-perusahaan itu mengetahui bahwa mereka telah mengorbankan hal tak ternilai demi meraup keuntungan semata," kata Greta.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top