Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Sejak Awal Diluncurkan, Tol Laut Alami Peningkatan Trayek dan Pelabuhan Singgah

Foto : Istimewa

Menteri Perhubungan Budi Karya saat membuka Rapat Koordinasi yang diselenggarakan Ditjen Perhubungan Laut bertema “Mewujudkan Tol Laut yang Efektif, Efisien dan Akuntabel Untuk Mendukung Pemulihan Ekonomi Pasca Pandemi” secara daring, Selasa (23/8).

A   A   A   Pengaturan Font

Dan sebagai apresiasi kepada pihak-pihak yang mendukung kelancaran Tol Laut maka Kemenhub memberikan penghargaan kepada para stakeholder atas prestasi yang diraih, berdasarkan hasil evaluasi semester 1 tahun 2022, dengan Kategori, yaitu: 1. Pemerintah Daerah dengan jumlah pengiriman muatan balik terbanyak diberikan kepada Pemda Morotai; 2. Pemerintah Daerah dengan peningkatan muatan balik terbanyak diberikan kepada Pemda Flores Timur; 3. Operator Kapal Tol Laut dengan Load Factor Terbaik diberikan kepada PT. Pelni (T-28B); 4. Unit Pelaksana Teknis Pelabuhan dengan Pelayanan Kapal Tol Laut terbaik diberikan kepada UPP Dobo; dan 5. Operator Kapal Tol Laut dengan Performance Kapal terbaik diberikan kepada CBA (KENUS 06).

"Saya mengapresiasi seluruh pihak yang telah mendukung penyelenggaraan Tol Laut. Semoga penghargaan ini dapat memacu semangat kerja kita untuk terus mengoptimalkannya," tutup Budi.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Mohammad Zaki Alatas

Komentar

Komentar
()

Top