Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kerawanan Pangan Dunia I Dewan Keamanan PBB Menyerukan Segera Hentikan Permusuhan

Sebanyak 74 Juta Orang di Afrika Butuh Bantuan Kemanusiaan

Foto : Sumber: FAO - KORAN JAKARTA/ONES
A   A   A   Pengaturan Font

Di negara-negara tetangga, seperti Republik Afrika Tengah, Chad, Mesir, Ethiopia, dan Sudan Selatan. Konflik di Sudan memiliki dampak kemanusiaan yang parah, ditandai dengan lonjakan kedatangan pengungsi di tengah terbatasnya dana kemanusiaan.

"Bahkan sebelum konflik, negara-negara ini sudah bergulat dengan krisis lain, termasuk pengungsi dalam jumlah yang besar, konflik, pergolakan politik, kelaparan, dan berbagai tantangan ekonomi," ungkap laporan itu.

Badan-badan internasional juga menyebutkan, kalau El Nino 2023 berkontribusi pada peningkatan jumlah orang yang membutuhkan bantuan kemanusiaan di kawasan tersebut. Laporan juga menyerukan pemantauan ketat terhadap penyebab kerawanan pangan, termasuk risiko iklim, dan memperkuat tindakan antisipatif untuk pengurangan risiko bencana.

Malnutrisi Buruk

Sementara itu, otoritas global mengenai ketahanan pangan yang didukung PBB pada hari Jumat (29/3), memperingatkan Sudan membutuhkan tindakan segera untuk mencegah kematian yang meluas dan kehancuran total mata pencaharian serta mencegah krisis kelaparan yang parah.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top