Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Saat Terombang Ambing di Tengah Laut, Kapal Berbendera Singapura Selamatkan Enam ABK KM Farida Indah

Foto : ANTARA/HO/SAR Timika

Enam ABK KM Farida Indah saat ditemukan kapal MV RTM Djulpan berbendera Singapura yang melintas di sekitar perairan Kaimana, Papua Barat dalam perjalanan dari Australia ke Tiongkok.

A   A   A   Pengaturan Font

KM Farida Indah sebelumnya dilaporkan hilang sejak Kamis (22/6) setelah berlayar dari Timika tujuan Agast, Senin (19/6) dengan membawa delapan ABK.

Sebelumnya, Senin (26/6) KM Nagoya 02 menemukan dua ABK KM Farida Indah di perairan Timika yakni Bakri dan Ahmad alias Muti.

Dari pengakuan kedua ABK terungkap kapal yang mengangkut bahan bangunan itu tenggelam setelah diterjang ombak disekitar perairan Timika.

Enam ABK KM Farida Indah yang ditemukan kapal MV RTM Djulpan adalah Dopi Sonarto (45) asalJakarta, Baba (79) asalBone), Ande Suhardi (63) asalBone, Devi (52) asal Jakarta), Undi (45) asal Bone dan Abdul (55) asalPapua.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top