Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Misi Luar Angkasa

RRT Umumkan Rencana Eksplorasi Antariksa Terbaru

Foto : AFP/China National Space Administration

Wahana Chang’e-6 | Foto yang dirilis China National Space Administration (CNSA) pada 4 Juni lalu memperlihatkan wahana penjelajah Bulan Tiongkok, Chang’e-6, berhasil mendarat di sisi terjauh Bulan pada 3 Juni lalu. Menyusul keberhasilan misi Chang’e-6, Tiongkok pada Kamis (27/6) mengumumkan rencana sejumlah eksplorasi luar angkasa terbaru. 

A   A   A   Pengaturan Font

Bian menambahkan bahwa rencana Tiongkok di masa depan juga akan mencakup pengembangan wahana peluncur berdaya angkat berat (heavy-lift) dan sistem transportasi luar angkasa yang dapat digunakan kembali (reusable).

Kerja Sama Internasional

Selain itu Tiongkok pun berencana memperluas kolaborasi internasionalnya dalam upaya eksplorasi Bulan yang akan datang menyusul keberhasilan operasi membawa muatan (payload) dari Badan Antariksa Eropa (European Space Agency/ESA), Prancis, Italia, dan Pakistan, dalam misi Chang'e-6.

"Misi eksplorasi Bulan Chang'e-7 Tiongkok akan membawa enam instrumen ilmiah internasional, dan Chang'e-8 akan menawarkan kapasitas muatan internasional sebesar 200 kilogram dan telah menerima lebih dari 30 permohonan," kata Liu Yunfeng, wakil direktur departemen kerja sama internasional di CNSA .
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top