Nasional Luar Negeri Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona Genvoice Kupas Splash Wisata Perspektif Edisi Weekend Foto Video Infografis

Riset Ungkap Kriteria Partai Politik dan Figur Idaman Generasi 'Zaman Now'

Foto : ANTARA/Fikri Yusuf

Anggota KPU Kabupaten Badung didampingi maskot Pemilu 2024 Sura dan Sulu memberikan informasi terkait tahapan Pemilu 2024 kepada sejumlah pelajar di Badung, Bali, Senin (14/8/2023).

A   A   A   Pengaturan Font

Dadang Ilham Kurniawan Mujiono, Universitas Mulawarman

Artikel ini merupakan bagian dari rangkaian serial "#PemilihMuda2024"

Pemilih muda (rentang usia 17-39 tahun), utamanya generasi milenial dan generasi Z, akan menjadi penyumbang suara terbesar dalam Pemilu 2024. Jumlahnya mencapai lebih dari 107 juta, atau 50-60% dari total 204 juta daftar pemilih tetap (DPT) secara nasional.

Artinya, secara tidak langsung mereka akan menjadi penentu kebijakan negara dalam politik praktis.

Namun, bagaimana pandangan para kaum muda sendiri terhadap politik elektoral?
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top