Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Peningkatan Produktivitas

RI Sulit Tiru Korsel karena Industri Manufakturnya Melempem

Foto : Sumber: Worldbank - KJ/ONES
A   A   A   Pengaturan Font

Presiden Jokowi tidak mau Indonesia hanya menang dari jumlah penduduk usia produktif semata, tetapi harus juga berkualitas.

"Baik secara fisik, skill, karakter, produktivitas, dan disiplin. Ini harus kita benahi total, termasuk penguasaan iptek," papar Jokowi.

Perencanaan Baik

Peneliti Ekonomi Indef, Nailul Huda, yang diminta pendapatnya mengatakan keberhasilan pembangunan di Korea Selatan karena dilakukan melalui perencanaan yang baik dengan mengandalkan industri manufaktur sebagai sektor pendorongnya.

"Sektor industri teknologi tinggi menemukan bentuk ideal dan mengubah Korea Selatan menjadi negara sebagai produsen barang dengan teknologi tinggi. Sebut saja dari handphone hingga mobil bisa menjadi industri andalannya," ungkap Huda.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top