Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Hubungan Bilateral

RI-Federasi Mikronesia Perkuat Kerja Sama

Foto : Dok Kemlu RI

Perjanjian Bilateral l Presiden RI, Joko Widodo, mendamping Presiden Federasi Mikronesia, Peter M Christian (kedua dari kiri), saat menyaksikan penandatanganan perjanjian bebas visa paspor dinas dan diplomatik antara Indonesia dengan Mikronesia, di Istana Kepresidenan Bogor, Rabu (18/7). Penandatanganan perjanjian ini dilakukan oleh Menlu RI, Retno Marsudi (kanan), dan Menlu Federasi Mikronesia, Lorin S Robert.

A   A   A   Pengaturan Font

Miliki Kesamaan

Dalam kesempatan itu, Presiden Jokowi mengatakan bahwa Indonesia dan Federasi Mikronesia memiliki satu kesamaan yakni sebagai sebuah negara kepulauan. "Kita sama-sama bangsa Pasifik, kita sama-sama negara kepulauan, Mikronesia memiliki 600 pulau dan kita memiliki 17 ribu pulau," kata Presiden RI.

Presiden Jokowi juga menuturkan bahwa Indonesia merupakan negara yang tidak asing bagi Presiden Christian, terlebih beliau memiliki darah keturunan Indonesia yaitu keturunan Maluku generasi ketiga di Mikronesia. "Dalam kunjungan ke Indonesia ini, beliau juga akan pulang kampung ke Ambon. Hal ini merupakan bukti bahwa ikatan antara masyarakat kedua negara sudah ada sejak puluhan bahkan ratusan tahun lalu," ujarnya.

Sebab itu, kunjungan Presiden Christian ke Indonesia menjadi tonggak baru hubungan kedua negara yang saling menghormati dan menguntungkan, Apalagi ini merupakan kunjungan yang pertama.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Muhamad Umar Fadloli

Komentar

Komentar
()

Top