Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Punya Banyak Manfaat, Ketahui Cara Mengolah Daun Sirih Agar Manfaatnya Maksimal Bagi Tubuh

Foto : istockphoto
A   A   A   Pengaturan Font

Indonesia memiliki berbagai macam jenis tumbuhan yang bermanfaat bagi tubuh. Salah satunya adalah daun sirih. Daun sirih merupakan salah satu tanaman herbal, yang biasa digunakan untuk berbagai masalah kesehatan..

Tanaman dengan nama ilmiah Piper Betle Linn, tumbuh subur dan sangat mudah ditemui di Indonesia. Daun sirih memiliki bentuk yang tidak telalu lebar dan tumbuh merambat atau bersandar dengan tanaman lain.

Daun sirih mengandung air, protein, kalsium, fosfor dan berbagai jenis vitamin lainnya. Selain itu, daun sirih mengadung minyak astari sebanyak 1 hingga 4,2%, hal ini yang menyebabkan daun sirih memiliki aroma yang khas.

Dikutip dari laman Badan Litbang Kementerian Pertanian, daun sirih memiliki berbagai manfaat kesehatan. Berikut ini Koran Jakarta akan mengulas, beberapa manfaat yang bisa didapatkan dari daun sirih. Simak ulasannya berikut ini.

Menjaga Kesehatan Mulut dan Gigi
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Millah Nurnabillah

Komentar

Komentar
()

Top