Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Penguatan Integritas

Presiden Xi Jinping: Korupsi di Tiongkok Masih Parah

Foto : ISTIMEWA

Xi Jinping Presiden Tiongkok

A   A   A   Pengaturan Font

BEIJING - Presiden Tiongkok, Xi Jinping, menyatakan janji tidak akan menoleransi korupsi. Hal itu disampaikan karena perang melawan korupsi telah mencapai kemajuan, namun korupsi di negaranya tetap parah dan rumit.

"Kekerasan hati dan bahaya, korupsi tidak dapat diremehkan," kata Presiden Xi pada sesi studi kelompok Biro Politik Komite Sentral Partai Komunis Tiongkok (PKT), Jumat (17/6).

Untuk itu, Presiden Xi bersumpah tidak akan menoleransi korupsi dan meminta pejabat senior pemerintah untuk menjaga diri mereka sendiri dan keluarga serta kerabat mereka. Dia meminta kader senior PKT untuk mematuhi hubungan yang moderat dan bersih antara pemerintah dan dunia usaha.

Potensi Korupsi

Kantor berita Xinhua melaporkan, Politbiro Tiongkok menyatakan jaringan lembaga keuangan anti-korupsinya telah sukses menyelamatkan potensi korupsi sebesar 59 triliun dollar AS.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top