Foto: Presiden Prabowo siapkan 2,9 juta Lapangan Pekerjaan
Foto: ANTARA FOTO/Sulthony HasanuddinSejumlah warga mencari informasi lowongan pekerjaan saat bursa kerja di Thamrin City, Jakarta, Rabu (12/3). Presiden Prabowo Subianto berkomitmen akan menciptakan 2,9 juta lapangan kerja per tahun saat Indonesia sedang diterjang gelombang pemutusan hubungan kerja (PHK) melalui peningkatan kompetensi tenaga kerja yang akan mendukung investasi dan industri hilirisasi di tanah air.
Berita Trending
- 1 Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Ditangkap Interpol
- 2 Didakwa Lakukan Kejahatan Kemanusiaan, Mantan Presiden Filipina Rodrigo Duterte Ditangkap
- 3 Luar Biasa, Perusahaan Otomotif Vietnam, VinFast, Akan Bangun Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum hingga 100.000 Titik di Indonesia
- 4 Kerusakan Parah di Hulu Sungai Ciliwung, Sungai Bekasi dan Sungai Cisadane
- 5 KAI Daop 6 Menggandeng Kejaksaan untuk Menyelamatkan Aset Negara di Sleman
Berita Terkini
-
Gunung Raung Jatim Erupsi, Tinggi Letusan Capai 1.500 Meter
-
Gunung Marapi Erupsi Lagi dengan Durasi 37 Detik
-
Aliansi Perempuan Indonesia Sampaikan Pendapat di Hari Perempuan
-
Menperin: Pembangunan Refinery Jadi Game Changer Pertumbuhan Industri Petrokimia
-
Ifan Seventeen Diangkat Jadi Dirut PFN, Ini Penjelasan Kementerian BUMN