Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pelatih Inggris:

Prancis Sulit Dihentikan

Foto : Paul ELLIS / AFP

Berbincang I Pelatih Inggris, Gareth Southgate (kedua dari kanan) berbincang kepada staf pelatihnya menjelang sesi latihan di Stadion Al Wakrah SC, Al Wakrah, Doha, Senin (5/12) saat turnamen Piala Dunia Qatar 2022.

A   A   A   Pengaturan Font

Pertemuan pertama Inggris dengan Prancis sejak Piala Dunia 1982 ini, diperkirakan akan menjadi pertandingan yang ketat. Jika adu penalti diperlukan untuk menyelesaikan pertandingan, Saka siap mengambilnya, meskipun pernah gagal di Piala Eropa 2020.

Penyerang Arsenal itu salah satu dari tiga pemain Inggris yang gagal menceploskan penalti saat kalah adu penalti melawan Italia di final Piala Eropa. "Saya sudah dewasa dan banyak berkembang sebagai pemain serta pribadi sejak saat itu," ucapnya.

Dia tidak akan pernah melupakannya. Tapi, tampil di sini dan mencetak tiga gol telah banyak mengangkatnya. Cintanya dari para penggemar juga mengangkat morilnya. Saka tidak akan mengambil penalti untuk Arsenal jika tidak percaya diri. "Jika saatnya tiba dan saya terpilih untuk mengambilnya, akan sangat senang mengeksekusinya," tandasnya. ben/AFP/G-1


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Benny Mudesta Putra, AFP

Komentar

Komentar
()

Top