Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pencegahan Terorisme I BPIP: Pendekatan Multidisipliner Penting untuk Kontranarasi Radikal

Polri Tangkap Teroris di Batu

Foto : antara
A   A   A   Pengaturan Font

Penangkapan di Solo

Sebelumnya, seorang terduga teroris berinisial M juga ditangkap oleh Tim Densus 88 Mabes Polri di Stasiun Solobalapan Surakarta, Jawa Tengah, Rabu (31/7).

Dikonfirmasi di Solo, Jawa Tengah, Kamis, Kabid Humas Polda Jateng Kombes Pol Artanto membenarkan hal tersebut. "Kemarin ada satu terduga teroris ditangkap di Solobalapan Rabu pukul 19.00 WIB," katanya.

Meski demikian, ia tidak bisa menyampaikan identitas yang bersangkutan. "Saya tidak bisa sampaikan karena itu Densus yang menyampaikan, penangkapan di Stasiun Solobalapan inisial M," katanya.

Sementara itu, Staf Khusus Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Antonius Benny Susetyo mengatakan bahwa pendekatan multidisipliner penting guna menciptakan kontranarasi yang efektif terhadap propaganda radikalisme dan terorisme.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top