Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Diplomasi Internasional

PM Abe Hadiri 45 Tahun Kerja Sama Jepang-Asean

Foto : AFP/Eugene Hoshiko

Shinzo Abe

A   A   A   Pengaturan Font

Dalam pidatonya yang berjudul Confluence of the Two Seas di hadapan parlemen India pada 2007, PM Abe telah menggarisbawahi bahwa strategi Indo-Pasifik yang bebas dan terbuka adalah bagian penting dalam mewujudkan stabilitas dan kemakmuran masyarakat internasional.

Salah satu tujuan dari strategi ini adalah untuk membangun konektivitas antara Asia dan Afrika yang mengarah pada stabilitas dan kemakmuran seluruh kawasan.

Menurut Dubes Sunaga, kebijakan Indo-Pasifik yang bebas dan terbuka, dapat menciptakan menciptakan kesejahteraan negara-negara yang dilalui Samudera Hindia dan Samudera Pasifik, karena Jepang selalu berusaha mempromosikan kerja sama untuk kemakmuran bersama.
Kebijakan tersebut juga diharapkan bisa menjembatani kerja sama yang baik antara Jepang dan Asean, maupun dengan Asia dan Afrika.

Ant/I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top