Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Program CSR

PGN Bantu Dorong Aktivitas Ekonomi di Serang

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Tiga Program

Program pertama berupa persiapan kelembagaan yang terdiri dari workshop, sewa kantor, pengadaan peralatan kantor, pelatihan sosial enterpreneurship, manajemen usaha, pengurusan legalitas, dan studi banding pengelolaan. Kedua, penguatan unit usaha BUMDes di antaranya jasa tenaga kerja, agrobisnis, dan penyewaan tenda.

Ketiga, PGN mendorong BUMDes melakukan program pengembangan desa sehat antara lain mewujudkan lingkungan pemukiman sehat dan bersih, pemberdayaan posyandu, dan pembentukan bank sampah.

"Kami bersyukur program tersebut sudah mulai berjalan seperti terbentuknya UKM keripik, peternak bebek, dan warung sembako. Mudah-mudahan ke depan tumbuh usaha lain yang mampu meningkatkan perekonomian dan membuat masyarakat lebih sejahtera dan mandiri sesuai potensi yang ada," katanya.

Sementara, sebagai bagian dari tanggung jawab sosial (CSR), PGN membangun Jembatan Kali Cibeureum yang kondisinya memprihatinkan. Jembatan sepanjang 24 meter dan lebar empat meter itu sebelumnya hanya bisa dilalui orang dan tidak aman.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top