Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Perangkat Pengubah Sel Kulit menjadi Elemen Organ

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

"Dengan menggunakan teknologi nanochip baru kami, organ yang terluka atau yang terganggu dapat diganti," kata Chandan Sen, direktur Pusat Pengobatan Regeneratif & Terapi Berbasis Sel.

Sen memimpin penelitian ini bersama dengan sejumlah rekannya diantaranya L. James Lee, yakni profesor di bidang teknik kimia dan biomolekuler. Sen juga bekerjasama dengan sejumlah peneliti di Ohio State's College of Engineering danOhio State's Nanoscale Science and Engineering Center.

Bagi Sen, kulit merupakan salah satu fokus penelitiannya. "Kami telah menunjukkan bahwa kulit adalah lahan subur, dimana kita dapat menumbuhkan unsur-unsur dari setiap organ yang menurun," kata Sen.

‎Dalam percobaan ini, para peneliti mempelajari tikus dan babi yang dijadikan sampel penelitian. Dalam penelitian tersebut, periset mampu memprogram ulang sel kulit menjadi sel vaskular pada kaki yang mengalami luka yang cukup parah yang kekurangan aliran darah.

Dalam satu minggu, pembuluh darah aktif muncul di kaki yang terluka, dan pada minggu kedua, kakipun berhasil diselamatkan.
Halaman Selanjutnya....

Komentar

Komentar
()

Top