Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pendapatan Pajak - Realisasi Penerimaan Pajak hingga September 2018 Sebesar 63,26 Persen

Penerimaan Dikebut di Akhir Tahun

Foto : Sumber: Kemenkeu – Litbang KJ/and
A   A   A   Pengaturan Font

Untuk mencapai target penerimaan pajak 95 persen hingga akhir tahun, realisasi hingga September semestinya sudah 71 persen, tetapi baru mencapai 63 persen.

Jakarta - Pemerintah optimistis mampu mencapai target realisasi penerimaan pajak sebesar 95 persen hingga akhir tahun ini, asalkan pemeritah bekerja ekstra keras di sisa waktu tiga bulan.

Menurut hasil kalkulasi, untuk mencapai target penerimaan 95 persen, setidaknya hingga akhir September lalu, realisasi semestinya sudah mencapai 71 persen.

Sayangnya, berdasarkan laporan Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu), realisasi penerimaan pajak hingga akhir September 2018 baru mencapai 63,26 persen.

"Penerimaan pajak sampai saat ini 900,82 triliun rupiah, tumbuh 16,87 persen dibandingan periode sama tahun lalu (yoy). So far, penerimaan trennya masih membaik," ungkap Direktur Jenderal Pajak, Robert Pakpahan, saat jumpa pers, di Jakarta, Rabu (3/10).
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail, Antara

Komentar

Komentar
()

Top