Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Penduduk Makin Padat, Pertanian Cerdas Bisa Jadi Solusi Tingkatkan Produksi Pangan

Foto : The Conversation/Konika Minolta

Model Pertanian Cerdas (Smart Agriculture) yang menggunakan drone di Belanda.

A   A   A   Pengaturan Font

Ketiga, pemantauan hama dan optimalisasi pengelolaan input (pupuk dan pestisida).

Selama siklus produksi tanaman, kondisi abnormal seperti suhu dan kelembaban lingkungan sekitar memungkinkan penyebaran berbagai penyakit yang disebabkan oleh serangga, jamur, gulma, nematoda, dan tikus. Hama-hama ini menjadi fokus dari beberapa penelitian.

Dalam beberapa penelitian, teknik data mining digunakan untuk memahami hubungan antara penyakit hama thrips pada tanaman pangan dan data meteorologi pada tanaman kacang tanah di India.

Keempat, memprediksi hasil panen dan dampak perubahan iklim terhadap produktivitas.

Penggunaan teknik data mining dalam pertanian bukan hanya membantu dalam meningkatkan produktivitas pertanian, tapi juga dapat mengurangi risiko yang terkait dengan perubahan iklim dan memberikan manfaat bagi ketahanan pangan dan lingkungan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top