Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Dampak Covid-19 I Angka Kemiskinan Meningkat Menjadi 26,42 Juta Jiwa

Pendapatan Masyarakat Lapisan Bawah Turun Tajam

Foto : Sumber: BPS – Litbang KJ/and - KJ/ONES
A   A   A   Pengaturan Font

Pelambatan ekonomi dan Covid-19, jelasnya, mengakibatkan penurunan pendapatan yang sangat signifikan, sehingga menarik kelompok masyarakat yang rentan miskin berubah status dari kelompok masyarakat berpendapatan menengah menjadi miskin.

Daya Beli

Selain itu, sektor informal yang banyak digeluti oleh mayoritas masyarakat kelompok rentan itu juga mulai bergejolak di awal 2020, khususnya sektor transportasi sehingga pendapatannya turun signifikan.

"Sementara bantuan sosial (Bansos) yang bisa jadi bantalan baru digelontorkan pada April 2020, jadi wajar ada peningkatan angka kemiskinan," kata Fajar.

Untuk menahan angka kemiskinan tidak terus meningkat, pemerintah, jelas Fajar, harus mampu menjaga stabilitas harga, khususnya harga barang kebutuhan pokok atau pangan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Djati Waluyo

Komentar

Komentar
()

Top