Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kualitas Pertumbuhan - |Perekonomian Nasional Tetap Tumbuh Positif di Tengah Dinamika Global

Penciptaan Lapangan Kerja Dipacu

Foto : ANTARA/Adeng Bustomi

Sejumlah calon pelamar kerja melamar pekerjaan pada Job Fair di Gedung Sukapura, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Jumat (19/10/2018). Badan Pusat Statistik menyatakan, jumlah penduduk bekerja pada triwulan I pada tahun 2018 sebanyak 127,07 juta orang, diantaranya lapangan pekerjaan pada sektor Pertanian, Kehutanan dan Perikanan persentasenya sebesar 30,46 persen, sektor Perdagangan sebesar 18,53 persen atau sebanyak 23,55 juta orang, sedangkan sektor Industri Pengolahan sebesar 14,11 persen atau sebanyak 17,92 juta orang.

A   A   A   Pengaturan Font

Produktivitas Rendah

Sebelumnya, Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional mengungkapkan produktivitas yang rendah menyebabkan pertumbuhan ekonomi masih di bawah target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) sebesar tujuh persen.

"Pertumbuhan ekonomi Indonesia stagnan karena masalah produktivitas, rendah," kata Staf Ahli Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional, Bambang Prijambodo. Tingkat produktivitas Indonesia lebih rendah dibandingkan negara-negara dengan ekonomi yang setara. Pertumbuhan produktivitas Indonesia juga tidak mengalami perbaikan setelah adanya krisis finansial di Asia.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Vitto Budi

Komentar

Komentar
()

Top