Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Strategi Pembangunan I RI Siap Hentikan Operasional PLTU

Pemerintah Berusaha Amankan Pendanaan Transisi Energi

Foto : ISTIMEWA

DADAN KUSDIANA Dirjen EBTKE Kementerian ESDM - Kita perjuangkan angka 20 miliar dollar AS aman dengan komitmen, tetapi kan implementasi harus berjuang meyakinkan. Karena pada dasarnya komersial.

A   A   A   Pengaturan Font

Diberitakan sebelumnya, Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan menyebutkan, dana transisi energi Just Energy Transition Partnership (JETP) sejumlah 20 miliar dollar AS atau setara 300 triliun rupiah yang dijanjikan tak kunjung cair.

"Jadi gini, dari Indonesia semua persiapan-persiapan untuk 20 miliar dollar itu oleh Bapak Rachmat dengan timnya sudah siap, tinggal dari mereka (JETP)," kata Menko Luhut.

Program Percepatan

Luhut menjelaskan bahwa sejauh ini, pihak Indonesia telah siap untuk menjalankan program-program percepatan guna transisi energi, bahkan pemerintah telah menyiapkan beberapa PLTU yang akan diberhentikan operasional melalui pendanaan tersebut.

Namun, ia menyoroti kendala dari dana yang dijanjikan melalui skema JETP yang masih belum tersedia.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Eko S

Komentar

Komentar
()

Top