Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Komoditas Global | Aksi Penjarahan Sawit Marak Terjadi di Sejumlah Daerah di Kalteng

Pemda Harus Awasi Ketat Pendirian Pabrik Kelapa Sawit

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Penjarahan Marak

Sebelumnya, Dosen Universitas Palangkaraya, Kalimantan Tengah (Kalteng), Rawing Rambang, menyatakan pemerintah daerah harus berhati-hati dalam pemberian izin pabrik sawit yang tidak memiliki kebun sendiri. "Pemda harus hati-hati kasih izin kepada pabrik nonkebun. Cari tahu dulu, apakah pabrik tadi sudah bermitra dengan petani atau belum," katanya.

Menurut dia, daya dukung pabrik tanpa kebun harus benar-benar dikaji dari aspek pasokan dan kemampuannya. Pemda harus menghitung studi kelayakan pabrik sawit yang berada di daerahnya. "Kehadiran pabrik tanpa kebun ini jangan sampai mengganggu perusahaan sawit yang telah bermitra dengan petani," ujar mantan Kadisbun Kalteng itu.

Sementara itu, terkait maraknya penjarahan sawit di perkebunan sawit, dia berharap iklim investasi Kalteng tidak terganggu dan bahkan bisa lebih membaik dibandingkan akhir tahun lalu. Petani sawit di Kalteng, JMT Pandiangan, mengungkapkan aksi pencurian yang menjurus penjarahan sawit terjadi di Seruyan, Kotawaringin Timur, dan Pangkalanbun.

"Saat ini, pencurian masih berlangsung dan tetap masif di kebun sawit, baik milik perusahaan serta petani," katanya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail, Antara

Komentar

Komentar
()

Top