Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Prof. Dr. Eng. Kuwat Triyana, MSi, Inventor Utama GeNose C19

Pembaruan GeNose Disiapkan untuk Hadapi Mutasi Virus Korona Terbaru

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Selain pembaruan kecerdasan buatan, kami juga melakukan pembaruan dalam standard operational procedure (SOP) operator, buku manual, dan uji validitas eksternal alat skrining Covid-19 tersebut.

Di sisi interface, AI versi 1.3.2 build 6 ini juga diperbarui sehingga lebih ramah bagi operator alat (user friendly), basis data yang lebih besar, dan fitur pembacaan kurva secara manual.

Fitur pembacaan ini bisa berguna bagi dokter atau tenaga kesehatan yang ingin mempelajari bentuk-bentuk kurva hasil pembacaan alat GeNose C19.

SOP, apa yang diperbarui?

Peneliti kami telah menyusun SOP GeNose C19 yang lebih ringkas dan sederhana untuk operator. SOP tersebut terdiri dari dua halaman yang meliputi tahap persiapan alat, pengambilan sampel, hingga pengelolaan limbah GeNose C19. Dengan mekanisme tersebut, operator alat GeNose C19 bisa mempersiapkan kondisi lingkungan sebelum pengambilan sampel napas.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Eko S

Komentar

Komentar
()

Top