Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kebijakan Pemerintah

Pembangunan Infrastruktur Jangan Menambah Risiko Bencana

Foto : BPMI SETPRES/MUCHLIS JR

RAPAT KOORDINASI NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA I Presiden Joko Widodo memberikan sambutan pada peresmian pembukaan Rapat Koordinasi Nasional Penanggulangan Bencana 2022 secara virtual di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Rabu (23/2). Presiden menyampaikan penanggulangan bencana harus dilakukan secara terpadu dan sistematik guna mewujudkan Indonesia tangguh terhadap bencana.

A   A   A   Pengaturan Font

Presiden menegaskan selain jalur evakuasi yang harus terus siaga, instrumen peringatan dini juga wajib diperbarui dan dicek secara berkala. Jokowi mengakui tidak semua pengadaan alat peringatan dini bencana dilakukan oleh BNPB.

Kepala BNPB, Mayjen TNI Suharyanto, mengatakan tantangan untuk mewujudkan bangsa yang tangguh terhadap bencana tentu tidak semakin ringan karena potensi bencana alam dapat bertambah dari waktu ke waktu.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top