
Pembangunan Ekosistem Baterai Mobil Listrik Terus Dikebut

Foto : ANTARA/Desca Lidya Natalia
Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menyampaikan pernyataan kepada wartawan di lingkungan istana kepresidenan Jakarta pada Jumat (13/1/2023).
Bahlil menyampaikan hal tersebut seusai mengikuti rapat terbatas (ratas) mengenai pembangunan ekosistem kendaraan listrik yang dipimpin langsung oleh Presiden Joko Widodo.
Baca Juga :
Sumut Dukung Ekosistem Kendaraan Listrik
"Yang kedua ekosistem dari hulu ke hilir antara CATL dan LG juga tahun ini sudah mulai konstruksi," ungkap Bahlil.
Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara
Komentar
()Muat lainnya