Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
BULLS & BEARS

Peluang Koreksi Terbuka

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Selain itu, pelaku pasar juga menantikan rilis data pekerjaan pada Jumat (8/3), yang diperkirakan ada penambahan sebesar 200.000 tenaga kerja, atau lebih rendah dibandingkan realisasi bulan sebelumnya yang sebesar 353.000.

Dari Tiongkok, pelaku pasar menantikan Kongres National People yang akan dimulai pada Selasa (5/3), yang akan membahas terkait target dan stimulus-stimulus yang akan diberikan pemerintah Tiongkok dalam upaya mendukung perekonomiannya.

Dari pasar komoditas, harga minyak menguat setelah anggota OPEC+ yang dipimpin Arab Saudi dan Russia, Minggu (3/3) sepakat untuk memperpanjang pengurangan produksi minyak secara sukarela.

Baca Juga :
IHSG Rawan Terkoreksi

Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail, Antara

Komentar

Komentar
()

Top