Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

PBB: El Nino Bisa Membuat Tahun 2024 Lebih Panas dari 2023

Foto : AFP

PBB memperingatkan tahun 2024 bisa jadi lebih panas akibat pengaruh El Nino dibandingkan tahun 2023.

A   A   A   Pengaturan Font

Peralihan dari pendinginan La Nina ke pemanasan El Nino pada pertengahan tahun 2023 jelas tercermin dari kenaikan suhu, ujarnya.

"Mengingat El Nino biasanya memiliki dampak terbesar terhadap suhu global setelah mencapai puncaknya, tahun 2024 bisa menjadi lebih panas lagi."

Tantangan Terbesar Umat Manusia

NOAA mengatakan suhu permukaan global pada tahun 2023 adalah 1,18 derajat Celcius di atas rata-rata abad ke-20, dan lebih panas dibandingkan tahun terpanas berikutnya, 2016, dengan selisih rekor sebesar 0,15 derajat Celcius.

Arktik, Amerika Utara bagian utara, Asia Tengah, Atlantik Utara, dan Pasifik tropis bagian timur khususnya lebih panas, katanya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top