Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Sektor Keuangan

Pacu Kontribusi Bank Syariah terhadap Ekonomi

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Terpaut Jauh

Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK), per Oktober 2021 pembiayaan yang disalurkan bank syariah naik 7,9 persen secara tahunan menjadi 418 triliun rupiah. Secara persentase angka ini lebih baik dibandingkan dengan pertumbuhan bank umum konvensional yang naik 3,3 persen pada periode tersebut.

Namun, hal itu terpaut jauh dengan bank konvesional, dimana bank syariah baru menyalurkan dana 418 triliun rupiah, sedangkan bank umum 5.784 triliun rupiah.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top