NELAYAN TIDAK BISA MENDARATKAN IKAN HASIL TANGKAPAN MEREKA DI PPI
Foto : ANTARA/ARNAS PADDA
NELAYAN TIDAK BISA MENDARATKAN IKAN HASIL TANGKAPAN MEREKA DI PPI I Warga mengamati gelombang tinggi di Dermaga Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Beba, Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan, Minggu (26/2). Gelombang tinggi yang terjadi di daerah itu membuat para nelayan tidak bisa mendaratkan ikan hasil tangkapan mereka di PPI tersebut sehingga dialihkan ke sungai.
Komentar
()Muat lainnya