Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Dampak Konflik

Negara-negara Timur Tengah Diminta Bantu Meredakan Perang Israel-Hamas

Foto : ISTIMEWA

Uni Emirat Arab UEA

A   A   A   Pengaturan Font

ABU DHABI - Seorang pejabat senior Uni Emirat Arab UEA, pada Sabtu (4/11), mengatakan negara-negara Timur Tengah harus mempertahankan upaya mereka untuk meredakan ketegangan di kawasan melalui perdagangan dan hubungan ekonomi meskipun terjadi perang Israel-Hamas.

Dikutip dari Barron, gejolak yang tiba-tiba terjadi di Gaza, setelah serangan mematikan oleh Hamas, terjadi setelah periode perbaikan di wilayah tersebut termasuk oleh UEA dan raksasa minyak tetangganya, Arab Saudi.

Menurut Penasihat Presiden UEA, Anwar Gargash, negara-negara harus mempertahankan strategi tersebut meskipun perang mengirimkan gelombang kejutan ke seluruh wilayah.

"Aktor-aktor nasional pada dasarnya mencoba menggunakan ekonomi sebagai cara untuk meredakan ketegangan," kata Gargash pada Konferensi Kebijakan Dunia di Abu Dhabi.

"Saya pikir tidak ada alasan mengapa kita juga harus menyimpang dari tindakan tersebut".
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top