
Menkeu: 266 Surat dari PPATK Telah Ditindaklanjuti

Foto : ANTARA/YouTube Kemenkeu
Menteri Keuangan Sri Mulyani (kanan) konferensi pers di Jakarta, Sabtu (11/3/2023).
Lalu, telah dilakukan audit investigasi kepada 126 kasus dan rekomendasi hukum disiplin diberikan kepada 352 pegawai yang mengacu pada UU ASN Nomor 5 Tahun 2014 dan PP Nomor 94 tahun 2021 tentang Disiplin ASN.
Kemudian, ada beberapa surat yang tidak bisa ditindaklanjuti karena pegawainya telah pensiun, tidak ditemukan informasi lebih lanjut atau tidak menyangkut pegawai yang bukan dari Kementerian Keuangan.
Baca Juga :
Menkeu Sebut APBN Akan Terus Danai PSN
Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara
Komentar
()Muat lainnya