Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Industri Keuangan Nonbank l Penetrasi Asuransi di RI Tertinggal dari Beberapa Negara Tetangga

Mayoritas Asing Minati Asuransi

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Target optimistis itu dipatok setelah penerimaan premi industri keuangan non-bank (IKNB) ini hanya tumbuh 9 persen tahun lalu. Pertumbuhan itu gabungan antara asuransi jiwa dan asuransi umum.

Sementara itu, total aset IKNB saat ini tercatat sebesar 2.353 triliun rupiah yang terdiri dari 2.255 aset konvensional dan 98,57 triliun aset di syariah. Asuransi sendiri menguasai 53 persen aset dari total IKNB atau sebesar 1.251 triliun rupiah. Selebihnya dana pensiun 12 persen dan lembaga pembiayaan 25 persen. Sisanya 10 persen dipegang IKNB jenis lainnya.

Perlambatan Sementara


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Vitto Budi

Komentar

Komentar
()

Top