Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Makin Ada Titik Terang, Kadispenal Sebut Fokus Pencarian Kapal Selam KRI Nanggala di Dekat Celukan Bawang

Foto : Antaranews

Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Laut (Kadispenal) Laksamana Pertama TNI Julius Widjojono menyebutkan, TNI masih melakukan pencarian keberadaan kapal selam, KRI Nanggala-402 yang hilang kontak pada Rabu (21/4) di Perairan Bali.

A   A   A   Pengaturan Font

Sementara itu, TNI turut mendapat bantuan empat kapal dan satu unit alat deteksi bawah laut atau remote operation vehicle (ROV) dari kepolisian.

Basarnas juga mengerahkan dua unit kapal dan satu ROV untuk membantu pencarian KRI Nanggala-402 yang mengangkut 53 penumpang.

Pencarian KRI Nanggala-402 di perairan utara Pulau Bali berlangsung sejak Rabu (21/4), beberapa jam setelah kapal selam itu dinyatakan hilang kontak sekitar pukul 03.00 WITA saat melakukan penyelaman.

"Operasi pencarian akan dimaksimalkan sampai batas akhir," kata Achmad Riad.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top