Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
K risis Semenanjung Korea I Latihan Perang AS -Korsel Mulai Digelar Senin Pekan Depan

Latihan Gabungan Tetap Digelar

Foto : AFP/KIM JAE-HWAN

Latihan Militer Gabungan l Seorang anggota marinir AS (tengah) bergabung dengan anggota marinir Korsel, saat mengikuti latihan militer gabungan AS-Korsel, di Jinhae, Korsel, beberapa waktu lalu. AS dan Korsel akan kembali menggelar latihan militer gabungan tahunan pada Senin (5/8) pekan depan.

A   A   A   Pengaturan Font

Tetapi kegiatan militer di kedua belah pihak, telah menimbulkan pertanyaan tentang prospek untuk segera memulai negosiasi tentang persenjataan nuklir Pyongyang. Washington DC adalah sekutu keamanan Seoul dan AS saat ini telah menempatkan 28.500 tentara di Korsel. Latihan perang tahunan AS-Korsel itu selalu menyulut amarah Korut karena menganggap latihan itu sebagai persiapan bagi invasi.

Menurut kantor berita Korut, KCNA, perundingan denuklirisasi tak dapat berjalan beriringan dengan latihan militer.

Setelah pertemuan pertama Kim Jong-un dan Presiden Donald Trump di Singapura tahun lalu, AS sempat menghentikan latihan militer dengan Korsel agar perundingan berjalan mulus.

Dibahas di DKPBB

Korut sudah dilarang meluncurkan misil balistik berdasarkan resolusi Dewan Keamanan PBB, tetapi Seoul mengatakan perangkat yang ditembakkan pada Rabu lalu dari daerah Wonsan di pantai timur, adalah dua misil balistik jarak pendek yang menempuh jarak 250 kilometer.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top