Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kinerja BUMN | Penumpukan Utang PLN Disebabkan Program Elektrifikasi 35.000 MW

Lampu Kuning Keuangan PLN

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Direktur Utama PLN Zulkifli Zaini mengakui utang PLN meningkat drastis sejak 2019. Jika lima tahun sebelumnya masih di bawah 50 trilliun rupiah, kini membengkak hampir 500 triliun rupiah. "Utang membengkak karena PLN tidak punya pendapatan yang cukup. Jadinya tambah utang," ujarnya.

Menteri BUMN Erick Thohir dalam Rapat bersama Komisi VI DPR RI akhir pekan lalu mengakui pemerintah telah menginstruksikan BUMN Ketenagalistrikan tersebut untuk menekan belanja modalnya atau capital expenditure (capex). "Tak ada jalan lain selain PLN disehatkan, bagusnya PLN sudah menekan capex sebesar 24 persen yang membuat cashflow- nya lebih baik," terang Erick.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top