Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Kulit Anda Bermasalah, Atasi dengan Vitamin B

Foto : Antara/Pixabay.

Ilustrasi vitamin B.

A   A   A   Pengaturan Font

JAKARTA - Vitamin B adalah bahan yang populer dan sering digunakan dalam produk perawatan kulit. Menurut dermatolog Ruri Pamela, vitamin B kompleks telah terbukti secara ilmiah ampuh untuk mengatasi masalah kulit.

"Kulit akan tampak kusam, tidak berkilau, mudah mengalami peradangan atau iritasi, dan mengalami penuaan dini jika kekurangan vitamin B kompleks," kata Ruri dalam siaran resmi Swissvita VitaBTech, Kamis (1/10).

Baca Juga :
Transformasi KUA

Ruri mengingatkan untuk tidak menggunakan produk perawatan kulit berbahan vitamin B kompleks secara bersamaan dengan kandungan AHA, BHA, retinol atau vitamin C karena dapat menyebabkan iritasi kulit, kemerahan, serta mengurangi efektivitas vitamin B kompleks.

"Sebaiknya gunakanskincareyang mengandung vitamin B kompleks pada pagi hari, sedangkan kandungan AHA, BHA, retinol, dan vitamin C di malam hari," kata ahli kulit yang juga menjadi expert Swissvita Indonesia.

Setidaknya ada tujuh jenis vitamin B yang berfungsi untuk mengatasi masalah kulit, jelas Ruri.

Vitamin B1 (Thiamin)
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top