Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Jumlahnya Banyak Sekali! Arab Saudi Raup Pendapatan Rp179 Triliun Setiap Tahun dari Ibadah Haji, Ini Pihak yang Paling Diuntungkan

Foto : Istimewa

Ilustrasi keramaian ibadah haji.

A   A   A   Pengaturan Font

Pusat perbelanjaan dekat Masjidil Haram juga tampak ramai dengan para peziarah, jauh berbeda dari tahun lalu.

Berbicara kepada AFP, Mekhalafi yang memiliki bisnis di makkah, menjelaskan pendapatannya bisa kembali membaik dengan cepat ketika ratusan ribu jemaah asing berkunjung ke Saudi untuk menunaikan ibadah haji.

"Kami mendapat beberapa pembeli [selama dua musim haji], namun hari ini bisnis telah kembali, terima kasih Tuhan. Ini sama seperti sebelumnya, bahkan lebih baik." ujarnya, seperti yang dikutip pada Selasa (5/7).

Amin, salah satu penjual parfum juga mengaku optimistis bahwa penjualan tahun ini mampu menutupi kerugian yang dideritanya pada tahun sebelumnya.

"Ada perbedaan yang sangat kentara antara tahun ini dan dan satu tahun lalu. Tahun ini kami bisa melihat banyak jemaah haji yang membawa kemuliaan ke Masjid Besar. Kerugian memang besar, tapi sekarang lebih baik," ujarnya.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Suliana

Komentar

Komentar
()

Top