Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Jaga Netralitas ASN, Bawaslu Maluku Intensif Pengawasan di Media Sosial Jelang Pilkada 2024

Foto : ANTARA/Winda Herman

Ketua Bawaslu Maluku Subair, di Ambon.

A   A   A   Pengaturan Font

Bawaslu Maluku, lanjut Subair, tetap berkomitmen menjaga netralitas dan integritas Pilkada 2024. Mereka siap bekerja sama dengan berbagai pihak terkait termasuk aparat kepolisian dan platform media sosial untuk memastikan Pilkada berlangsung adil, jujur, dan transparan sesuai dengan aturan yang berlaku.

Diharapkan langkah-langkah pengawasan yang diperdalam ini dapat membantu menciptakan iklim politik yang sehat dan menjaga stabilitas demokrasi di Provinsi Maluku selama proses pilkada berlangsung.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top