Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Prospek Makroekonomi | Harga Minyak Mentah Dunia Berpotensi Capai 105 Dollar AS/ Barel

Inflasi Bisa Tembus 8 Persen

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Apalagi, lanjutnya, langkah tersebut dikombinasikan dengan pengawasan lebih ketat sehingga tidak terjadi kebocoran BBM berubsidi baik berupa ekspor ilegal ke negara tetangga, penimbunan, perembesan ke sektor pertambangan maupun sektor industri. Strategi pembatasan dan pengawasan tersebut diperkirakan dapat mengendalikan volume distribusi BBM bersubsidi.

Terkait rencana kenaikan harga BBM, kata dia, secara kelembagaan DPR RI, khususnya Komisi VII, belum mengadakan Rapat Kerja (Raker) dengan pemerintah terkait agenda kebijakan pembatasan ataupun penyesuaian harga BBM bersubsidi.

"Jadi, hingga kini tidak ada persetujuan Komisi VII DPR RI atas rencana pemerintah untuk menaikkan harga BBM bersubsidi," tegasnya.

Makin Naik

Sementara itu, pemerintah memberi sinyal akan menaikkan harga BBM. Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati, mengatakan, sejak menyampaikan tambahan subsidi dan kompensasi untuk BBM dan listrik kepada DPR, harga minyak mentah dan ICP tak kunjung turun, justru menunjukkan tren meningkat.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top