Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kompetisi Global I Lompatan Peringkat IMD Indonesia Tidak Sesuai Perkembangan Terkini

Indonesia Belum Cukup Kompetitif di Lingkup Regional

Foto : ANTARA/HARVIYAN PERDANA PUTRA

RASIO INVESTASI TERHADAP PDB TURUN I Foto udara pembangunan industri di Kawasan Industri Terpadu Batang, Kabupaten Batang, Jawa Tengah. Pemerintah banyak membangun kawasan industri untuk menarik investasi. Sayangnya, rasio investasi terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia justru turun.

A   A   A   Pengaturan Font

» Peringkat daya saing secara umum belum bergerak membaik dibandingkan sebelum pandemi.

» Investasi yang masuk kebanyakan padat modal sehingga penyerapan tenaga kerja masih minim.

JAKARTA - Lompatan peringkat Indeks Daya Saing Indonesia menurut IMD Global Competitiveness Index tahun 2023 dinilai tidak sesuai dengan perkembangan terbaru ekonomi Indonesia. Sebab, parameter yang diukur seperti pertumbuhan investasi dan rasio investasi terhadap Produk Dometik Bruto justru turun.

IMD Global Competitiveness Index 2023 mencatat peringkat daya saing Indonesia membaik dari posisi 44 pada tahun lalu menjadi 34 tahun ini atau naik 10 peringkat.

Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (Indef), Tauhid Ahmad, di Jakarta, Kamis (31/8), mengatakan saat ini pertumbuhan investasi RI dan rasio investasi terhadap PDB justru turun.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top