Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Gubernur NTB Tetapkan Status Darurat Kekeringan untuk Wilayah Lombok Tengah

Foto : ANTARA/Akhyar Rosidi

Sumur warga di Lombok Tengah, Provinsi NTB mulai berkurang airnya dampak musim kemarau 2024.

A   A   A   Pengaturan Font

"Stok bantuan air bersih yang kami siapkan itu sekitar 300 tangki," katanya.

Apabila ada mobil tangki, pihaknya bisa memanfaatkan air sumur bos di BPBD Lombok Tengah, karena airnya cukup bersih dan bisa membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan air bersih pada musim kemarau.

"Kalau menggunakan mobil pemadam kebakaran, harus dibersihkan dulu. Hanya saja mobil pemadam itu harus siaga untuk mengantisipasi terjadinya kebakaran," katanya.


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top