Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Gelombang Panas di AS Meluas, Suhu di Kota Phoenix Capai 43 Derajat Celsius

Foto : AFP

Tanda peringatan cuaca panas ditampilkan di sepanjang jalan raya AS 190 selama gelombang panas di Taman Nasional Death Valley di Death Valley, California, pada 16 Juli 2023.

A   A   A   Pengaturan Font

Kota ini akan menjadi kota besar AS pertama yang memiliki suhu rata-rata lebih dari 38 derajat Celsius selama sebulan penuh, menurut statistik NOAA dan analisis Washington Post.

Setidaknya 18 kasus kematian terkait panas terjadi di sekitar Kabupaten Maricopa sejak April, 69 kematian lainnya sedang diselidiki.

Sementara itu, di kota perbatasan El Paso, Texas, warga mengalami suhu panas di atas 38 derajat Celsius selama 38 hari berturut-turut.

Layanan Taman Nasional melaporkan empat pengunjung taman meninggal di wilayah barat daya.

Dua pejalan kaki wanita ditemukan tewas di Valley of Fire State Park di Nevada pada hari Minggu, di tengah suhu setinggi 45 derajat Celsius. Polisi belum merilis identitas mereka atau penyebab kematiannya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Lili Lestari

Komentar

Komentar
()

Top