Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kesehatan Masyarakat

Gangguan Kesuburan Juga Terjadi pada Laki-laki

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

"Gawai yang diletakkan di kantong seperti handphone bisa mempengaruhi gangguan sperma. Bukan hanya handphone, tapi juga laptop," katanya.

Sementara gangguan kesuburan pada perempuan terkait pada gangguan pematangan sel telur, sumbatan saluran telur atau gangguan pada rahim dan indung telur.

Dia mengatakan jumlah sel telur perempuan tidak pernah bertambah dengan jumlah rata-rata 700 ribu sel telur dan akan terus menurun sampai menopause. "Usia di atas 35 tahun sel telur jumlahnya terus menurun, maka jangan tunggu lebih lama lagi untuk ke dokter," tambah dia.

Salah satu solusi bagi pasangan yang mengalami gangguan kesuburan adalah melalui inseminasi buatan dan juga bayi tabung.

Untuk proses inseminasi buatan, kata dia, pasangan suami-istri perlu memenuhi syarat yaitu saluran telur harus dalam kondisi baik untuk dibuahi.Ant/E-3

Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top