Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Antisipasi Penularan Penyakit

Finlandia Akan Vaksinasi Flu Burung pada Manusia

Foto : AFP/NORBERT MILLAUER

Seorang perempuan menerima vaksin flu, beberapa waktu lalu. Pemerintah Finlandia sedang mempersiapkan peluncuran vaksin jika flu burung menyebar

A   A   A   Pengaturan Font

Risiko Penularan

Namun, negara tersebut berkeinginan untuk meluncurkan vaksinasi, mengingat risiko penularan yang ditimbulkan oleh peternakan bulunya.

"Kondisi di Finlandia sangat berbeda karena kami memiliki peternakan bulu di mana hewan-hewan tersebut dapat bersentuhan dengan satwa liar," kata kepala dokter THL, Hanna Nohynek.

Wabah flu burung yang meluas di antara cerpelai dan rubah di sebagian besar peternakan bulu terbuka di Finlandia menyebabkan pemusnahan sekitar 485.000 hewan pada tahun 2023 untuk menghentikan penyebaran virus di antara hewan dan juga ke manusia.

"Vaksinasi kemungkinan akan dimulai paling cepat minggu depan di setidaknya beberapa wilayah Finlandia," kata juru bicara THL.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top